"Hadirnya sosialisasi seperti ini sangat penting bagi kami. Terimakasih Bawaslu yang sudah datang jauh-jauh untuk mensosialisasikan tentang pengawasan Pemilu kepada masyarakat kami," ucapnya.
Kegiatan Jelajah Pengawasan inipun diakhiri dengan mendatangi beberapa rumah warga sebagai sampel untuk memastikan bahwa masyarakat Dusun Panang memiliki hak pilihnya di Pemilu Tahun 2024 mendatang.(**)
BACA JUGA:Timsel Umumkan 12 Nama Calon Anggota Bawaslu Babel