PT Timah Tbk Bantu Pelaku UMKM Rusip Asri Jaga Kualitas Produksi Melalui Bantuan Kulkas

PT Timah Tbk Bantu Pelaku UMKM Rusip Asri Jaga Kualitas Produksi Melalui Bantuan Kulkas

PT Timah Tbk Bantu Pelaku UMKM Rusip Asri Jaga Kualitas Produksi Melalui Bantuan Kulkas--

Dengan dukungan dari PT Timah Tbk, Asri berharap produksinya dapat terus meningkat sehingga mampu memenuhi permintaan dari toko oleh-oleh, reseller, hingga pelanggan tetap.

BACA JUGA:Main Tarkam Sepak Bola Bencah Cup, 2 Warga Ghana dan Kamerun Dideportasi

“Saya sangat bersyukur mendapatkan bantuan dari PT Timah, bantuan ini akan bisa menyimpan stok rusip lebih banyak,apalagi kulkasnya lebih besar.

Hotel Sampurna di Lubuk Linggau menjadi pelanggan tetap saya.

Biasanya mereka memesan sekitar 200 botol setiap kali stok habis.

Saya berharap ke depan Rusip Asri bisa dikenal lebih luas, bukan hanya di Indonesia, tapi juga sampai ke mancanegara,” tuturnya penuh semangat.

BACA JUGA:Pemuda Mabuk Nonton Hiburan Malam Bawa Sajam, Berakhir Begini

Kedepannya Asri berharap PT Timah Tbk dapat terus mendukung UMKM agar semakin berkembang dan bisa mendorong perekonomian daerah.

“Terima kasih PT Timah Tbk, semoga semakin jaya, semakin sukses dan terus bisa membantu dan memberi manfaat bagi mitra binaan PT Timah Tbk yang lainnya,” harapnya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber:

Berita Terkait