Ia lalu tampil pada tiga pertandingan tim Garuda selanjutnya yang berakhir dengan kemenangan melawan Bahrain dan China, serta yang berakhir dengan kekalahan melawan Jepang. Dari tiga laga itu, Ole menambah koleksi golnya dengan tambahan dua gol.
BACA JUGA:Tekad Marc Klok Cetak Sejarah Timnas Indonesia
BACA JUGA:Mengapa Lamine Yamal Gagal Raih Ballon d’Or?