Begini Efek Diet Gula Selama 5 Hari

Kamis 06-03-2025,05:21 WIB
Reporter : Septi
Editor : Jal

Otak partisipan memiliki tingkat resistensi insulin yang lebih tinggi dibandingkan dengan partisipan dalam kelompok kontrol.

"Sebagai kesimpulan, kami menunjukkan bahwa makan berlebihan dalam jangka pendek dengan camilan ultra-olahan berkalori tinggi yang umum digunakan dapat memicu penumpukan lemak di hati dan gangguan jangka pendek pada kerja insulin otak yang bertahan lebih lama dari jangka waktu HCD (diet tinggi kalori) pada pria," tulis para peneliti.

BACA JUGA:Mumer! 11 Makanan Ini Cepat Buang Racun di Hati, Nomor 6 Bumbu Favorit Orang Babel

BACA JUGA:Tips Cara Menurunkan Kolesterol Tinggi

Kategori :