Kanwil Kemenag Gelar Evaluasi dan Tasyakuran Suksesnya Penyelenggaraan Ibadah Haji Babel Tahun 2024

Selasa 23-07-2024,19:13 WIB
Reporter : Tim
Editor : Govin

Dan inilah kita sebagai manusia biasa yang tak lepas dari segala kelemahan, tiada daya upaya kecuali atas kekuatan dari Allah Swt.

Namun kami yakin bahwa seluruh petugas kita telah melaksanakan tugasnya secara maksimal dengan menjunjung tinggi semangat profesionalitas transparansi berbasis transpormasi digitaliasi,” ujarnya. 

BACA JUGA:Kolaborasi Honda Babel Bersama Polantas Belitung, Berikan Edukasi Keselamatan Berkendara di SMP 5 Membalong

BACA JUGA:Lepas Atlet Popda, Algafry Optimis Raih Juara Umum

Kabag Kesra Setda Pemerintah Provinsi  Kepulauan Bangka Belitung, H.Sofyan juga meyakini bahwa pelayanan baik oleh Kemenag se-Babel maupun Pemerintah Provinsi Bangka Belitung yang diberikan

kepada seluruh jamaah haji Babel tahun 2024 dari pemberangkatan hingga pemulangan telah dilakukan secara maksimal, agar para jamaah haji dapat merasa nyaman dan aman dalam melaksanakan ibadah.

“Pak Pj Gubernur, Pak Sekda, Kanwil Kemenag Babel, Pemda dan Kemenag Kabupaten/Kota telah berupaya agar para jamaah haji kita nyaman dan aman selama melaksanakan aktivitas ibadah haji di tanah suci hingga kepulangannya ke tanah air,” sebutnya

BACA JUGA:Bangunan Pasar Toboali Rampung, Ini Jumlah Kios dan Fasilitas di Dalamnya

BACA JUGA:Pemkab Bateng ajak semua elemen Wujudkan Eradikasi Polio

 Ia menyebut bahwa dalam rangka mengemban amanat Undang-Undang Nomor 8 tahun 2019 tentang Penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah,

maka Pemerintah Provinsi Bangka Belitung telah membantu untuk pembiayaan penyelenggaraan ibadah haji 2024 sebesar 7, 2 miliair untuk penerbangan domestik sebanyak 16 flight,

menyiapkan akomodasi angkutan jamaah dari Asrama Haji Antara Babel ke Bandara Depati Amir Pangkalpinang termasuk bekerjasama dengan PT.Pos Indonesia Cabang Pangkalpinang untuk pengangkutan koper jamaah termasuk air zam-zam.

BACA JUGA:Pemkab Bateng Selaraskan Program Pembangunan Dengan Mitra CSR

BACA JUGA:Presiden Jokowi: Pastikan Anak-anak Indonesia Berinternet Sehat

”Semua ini telah dilakukan oleh Pemprov Babel demi memberikan kenyamanan dan keamanan bagi seluruh jamaah haji Babel sejak pemberangkatan hingga pemulangan jamaah haji Babel.

Dan kita doakan bersama-sama agar semua petugas haji Babel yang telah bekerja keras membantu maupun jamaah haji seluruhnya,

Kategori :