Pertahankan Kinerja Sehat, BNI Diperkuat Direksi Baru

Rabu 31-08-2022,16:35 WIB
Reporter : Rel
Editor : Jal
Pertahankan Kinerja Sehat, BNI Diperkuat Direksi Baru

RUPS LB juga menyetujui pemberhentian dengan hormat Henry Panjaitan dari Direktur Treasury & International BNI dan menyetujui pengangkatan Putrama Wahju Setyawan sebagai Direktur Treasury BNI. Sebelumnya, Putrama menjabat sebagai Direktur Utama PT Jamkrindo.

BACA JUGA:Laba BNI Tahun Lalu Melonjak 232,2%, User BNI Mobile Banking Meningkat Signifikan Pertebal Optimisme 2022

Dengan keputusan RUPS Luar Biasa ini, maka Susunan Anggota Dewan Komisaris BNI menjadi:

- Komisaris Utama sekaligus Komisaris Independen Agus Dermawan Wintarto Martowardojo, 

- Wakil Komisaris Utama sekaligus Komisaris Independen Pradjoto,

- Komisaris Independen Asmawi Syam, 

- Komisaris Independen Sigit Widyawan, 

- Komisaris Independen Septian Hario Seto,  

- Komisaris Independen Iman Sugema,

- Komisaris Independen Erwin Rijanto Slamet,

- Komisaris Askolani,

- Komisaris Fadlansyah Lubis, dan

- Komisaris Susyanto.

Adapun susunan Anggota Dewan Direksi Perseroan menjadi:

- Direktur Utama Royke Tumilaar,

- Wakil Direktur Utama Adi Sulistyowati,

Kategori :